Seorang Dosen Universitas di Surakarta Jadi Tersangka Kasus Korupsi di Sultra
Penyidik Kejaksaan Negeri (Kejari) Buton menetapkan seorang dosen di salah satu universitas di Surakarta sebagai tersangka kasus korupsi di Sulawesi Tenggara, Jumat 18 Agustus 2023.
Penetapan tersangka tersebut dibenarkan Kasintel Kejati…