Pelaku Pembunuhan Sopir Mobil di Kendari Diringkus Polisi
Kepolisian Sektor Baruga berhasil mengamankan pelaku pembunuhan seorang sopir mobil angkutan bernama Dedi (54) yang terjadi di Terminal Baruga, Kota Kendari pada Selasa, 6 Mei 2025.
Pelaku berinisial AA (57). Ia diringkus kepolisian saat…